Ade Rahma Yuly - DKV untuk Produk Multimedia Digital

xvi Tinjauan Mata Kuliah Program Studi : Teknik Multimedia Digital Mata Kuliah : Pengantar DKV Semester : 2 Deskripsi Matakuliah ini memberikan pemahaman konsep-konsep komunikasi visual dan ungkapan kreatif melalui berbagai media dengan menerapkan prinsip-prinsip dalam desain dan memiliki pengalaman praktek pembuatan desain berbagai media (logo, Stationery kit, Poster) mulai dari pengenalan program yang digunakan sampai pada teknik visualisasi, menyalurkan ide/gagasan/pesan kreatif. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Mahasiswa mampu memahami, menggunakan dan mengkombinasikan menerapkan konsep-konsep komunikasi visual dan unsur desain untuk menghasilkan sebuah karya dalam berbagai media (logo, Stationery kit, Poster).

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==