Arliandy Pratama - GIS untuk Project Work Sipil Jilid 1

67 3. Langkah selanjutnya adalah membuka aplikasi ArcGis > lakukan add data Gambar 77. Membuka kembali data .shp Gambar 78. Melakukan add data kontur 4. Lalu klik kanan dan pilih properties > Lalu pilih categories dan pada value list pilih elevation> pada color ramp atur warna menjadi hitam putih > Kemudian pilih label lalu pada kotak label field diganti dengan elvation dan ceklist label future this layer

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==