122 yang terdiri dari 5 buah planetary gear set (#1, #2, #3, #4 dan #6) dan satu buah rotating clutch (#5). Keenam buah clutch tersebut adalah: • Clutch #1 untuk reverse (gigi mundur) • Clutch #2 untuk forward (gigi maju) • Clutch #3 untuk 4th speed (kecepatan empat) • Clutch #4 untuk 3rd speed (kecepatan tiga) • Clutch #5 untuk 2nd speed (kecepatan dua) • Clutch #6 untuk 1st speed (kecepatan satu) Clutch #1 dan #2 disebut sebagai directional clutch. Sedangkan clutch #3, #4, #5 dan #6 disebut sebagai speed clutch. Untuk dapat meneruskan tenaga, maka pada transmission harus ada dua clutch yang engage, yaitu satu speed clutch dan satu directional clutch. Karenanya, pada machine yang menggunakan planetary transmission diatas akan memiliki 4 tingkat kecepatan maju dan 4 tingkat kecepatan mundur, dengan kombinasi clutch engage dapat dilihat pada tabel dihalaman berikut. SPEED CLUTCH ENGAGE 1 F 2 dan 6 2 F 2 dan 5 3 F 2 dan 4 4 F 2 dan 3
RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==