Fuad Zainuri - Fundamental Power Train

85 Fluid Coupling terdiri dari impeller (gambar kanan) dan turbine (gambar kiri) dengan vane pada bagian dalamnya saling berhadapan. Impeller, kadang juga disebut sebagai pump, dihubung kan dengan engine flywheel dan turbine dihubungkan dengan transmission input shaft. Impeller merupakan komponen penggerak dan turbine adalah komponen yang digerakkan. Impeller mengubah tenaga mekanis dari engine menjadi tenaga fluida dan turbine mengubah kembali tenaga fluida ini menjadi tenaga mekanis untuk menggerakkan transmission. Impeller dan turbine diletakkan berdekatan satu sama lain untuk mendapatkan effisiensi yang tinggi. Cara kerja Fluid Coupling Gambar 69 - Cara Kerja Fluid Coupling

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==