Imam Hariadi Sasongko - Mekanika Tanah 1

24 d. Derajat kejenuhan tanah 2.1. Uji Kadar Air Tujuan Untuk mendapatkan nilai kadar air tanah yang merupakan rasio antara berat air dengan berat tanah kering oven. a. Oven b. timbangan digital Gambar 2.3. Alat uji kadar air (Sumber: Google) Peralatan 1. Sample container 2. Timbangan, sensitivitas 0.1 g 3. Laboratory oven, sensitivitas 1oC 4. Dessicator nonvacuum 5. Sendok sample Persiapan benda uji: Tanah yang akan diuji tidak harus disaring dengan ayakan #40. Benda uji bisa berupa tanah asli (undisturbed sample) atau tanah yang sudah tidak asli (disturbed sample). Diperlukan sample sebanyak kurang lebih 60 gram.

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==