Ina Sukaesih - Langkah Praktis Menerjemahkan

70 dalam Bsa. Walaupun terjadi perubahan tersebut, makna yang terkandung dalam pesan tidak berubah. b. Teknik Penerjemahan Modulation Dalam teknik penerjemahan ini, terjadi perubahan semantik dan cara pandang dari teksbahasa sumber ke dalam teks bahasa sasaran. Contoh: BSu: “Keep Clear” BSa: ‘Dilarang Berdiri depan Pintu’. Teknik penerjemahan ini memberikan keleluasaan untuk mengelaborasi sudutpandangnya dalam mencari padanan ungkapan. c. Teknik Penerjemahan Equivalence Contoh: BSu: “a bill of lading” BSa: ‘konosemen’ Hal ini terjadi karena dalam Bsa sudah ada padanan kata untuk istilah dalam Bsu dimaksud. Dengan teknik ini, penerjemah menggambarkan situasi yang sama dengan gaya dan alat struktur yang berbeda. Misalnya ketika penerjemah menerjemahkan idiom. d.Teknik Penerjemahan Adaptation Contoh: BSu: “ as white as snow”

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==