Murie Dwiyaniti - Instrumentasi & Proses Kontrol

104 Beberapa jenis metode pengukuran level atau tinggi permukaan untuk fluida yang sering digunakan di industry proses, dapat dikelompokkan sebagai berikut: 1. Displacement 2. Differential pressure 3. Capacitance 4. Ultrasonik 5. Radar 6. Radiation 5.3 Displacement Type Prinsip kerja alat ini adalah jika sebuah pelampung diapungkan pada permukaan fluida, maka pelampung akan naik dan turun mengikuti gerakan dari permukaan fluida yang bersangkutan. Selanjutnya dengan suatu mekanisme, pergerakan pelampung ini dapat ditranslasikan kedalam alat ukur displacer level berdasarkan prinsip Archimedes. Gambar 5.1. Displacement level Measurement (Diktat Pertamina) Displacement atau bouyancy methode pada Gambar 5.1 adalah metode pengukuran tinggi permukaan fluida yang paling banyak

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==