113 5.6 Ultrasonic Types Ultrasonic transmitter bekerja dengan prinsip pemancaran gelombang suara dari peizo electric transducer kedalam vessel yang berisi material proses. Alat ini mengukur lama waktu yang dibutuhkan gelombang suara yang dipantulkan kembali ke transduser. Pengukuran yang baik tergantung pada pantulan gelombang suara dari material proses secara garis lurus yang kembali ke transduser. Ultrasonic level detectors pada Gambar 5.8 digunakan terutama untuk point measurement. Alat ini sudah digunakan sejak tahun 1960, hampir sama seperti capacitance probe, alat ini juga sering digunakan untuk mengukur level pada service dimana sering timbul permasalahan bilaman menggunakan metoda pengukuran tradisional. Gambar 5.8. Prinsip Kerja Ultrasonic Level Measurement Keuntungan : • Tidak ada part yang bergerak (no moving parts), membutuhkan sedikit maintenance • Teknologi non-contact
RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==