51 nota dan pekerjaan-pekerjaan sederhana. Proses cetak ini dipakai juga untuk cetak foil dan cetak emboss. Acuan cetak letterpress (boek druck): •• Huruf-huruf lepas dari bahan timah yang disusun •• Susun huruf cor timsh yang dibuat dengan mesin Intertype, Lynotype, Monotype dan sebagainya. •• Dibuat dari seng, tembaga dan timah. Proses pembuatannya dengan fotomekanikal, etsa dan engraving. •• Dibuat dari plastik/nylon (nyloprint). Proses pembuatannya dengan fotopolimer (Wash-off printing plate) Proses cetak ini sudah semakin jarang digunakan, karena biaya pembuatan acuan cetaknya tidak murah dan keterbatasan mutu produknya. Gambar. 6.5. Cetak Letterpress Sumber: Handbook Print and Media b. Tinta Cetak Flekso ( Fleksografi) Acuan flekso bersifat elastis dan halus, menjadikan sifat permukaannya mampu mengalihkan tinta cetak dengan viskositas yang rendah ke berbagai jenis bahan yang menyerap tinta maupun yang tidak menyerap tinta. Proses cetaknya sederhana seperti cetak letterpress. Acuan cetaknya dibuat dengan proses photopolimer (Wash-off printing plate) seperti nyloflex atau cyrl, yang mampu
RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==