66 2. Produktivitas Coating dapat dilakukan dengan mesin berkecpatan tinggi sehingga prosesnya bisa dilakukan lebih cepat 3. Penampilan Coating dapat membuat hasil cetak yang lebih menarik perhatian 4. Keamanan Coating dapat mencegah tinta berpindah (bermigrasi) 7.3. Jenis Jenis Coating Terdapat beberapa jenis coating, antara lain: 1. Varnish Varnish adalah coating berupa cairan yang dituangkan pada permukaan kertas lewat ppenintaan secara inline (langsung pada mesin cetak) ataupun offline. Varnish memiliki beberapa efek diant aranya gloss dan doff. Varnish cenderung menimbulkan kertas menjadi kuning 2. Laminating Laminating merupakan proses pelapisan permukaan hasil cet ak menggunakan lapisan plastik yang transparan melalui mesin laminating. Efek dari laminating adalah efek glossy dan doft. Fungsi da n kelebihan laminating adalah untuk melindungi hasil cetak terhada p goresan, dan antiair, juga hasil cetak menjadi lebih awet dan membu at hasil cetak menjadi lebih indah. Proses laminasi adalah pelapisan 2 atau lebih lapisan material dan pada umumnya menggunakan bahan adhesif untuk melekatkan material-material tersebut. Tujuan laminasi ini untuk mendapatkan material yang lebih baik sifatnya maupun penampilannya. Laminasi dapat berfungsi sebagai pelindung suatu media sehingga menjadi lebih awet, lebih mengkilap, tahan gores dan mencegah terjadinya retak atau rusak. Media yang banyak menggunakan laminating adalah sebagai berikut: menu,kartu (card), placemats, kalender saku, poster, sampul buku, sampul kotak kaset, indeks tab, peta & kemasan, Kartu Tanda Penduduk (KTP), Aplikasi lain yang populer adalah poster dinding, map presentasi, binder, brosur dan produk casebound.
RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==