Noorlela M - Pengantar Multimedia Digital

15 yang memberikan sentuhan lain pada user secara emosional, dan intelektual seperti virtual reality. Bagi seorang pengembang multimedia sangat penting untuk dapat memiliki kemampuan untuk menciptakan elemen-eleman tersebut. Sebab itulah, kalian perlu memahami setiap elemen dengan baik. Selanjtnya mari kita simak penjelasan mengenai elemen-elemen multimedia pada Bab 2 akan menjabarkan tentang Audio, dan pada Bab 3 buku ini akan menjabarkan tentang Image, sedangkan Bab 4 akan menjebarkan tentang Video. 1.6. LATIHAN INSTRUKSI: 1. Secara individu coba lakukan Analisis kelebihan dan kekurangan multimedia pada tabel dibawah ini. 2. Bandingkan jawaban kalian dengan teman disampingmu. 1 Menurut kalian, apa itu MULTIMEDIA? 2 Apa saja 5 elemen multimedia? 1. 2. 3. 4. 5.

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==