Yelvi - Konsep & Aplikasi Mekanika Tanah Jilid 1

80 5.5 Contoh Soal 1. Tentukan klasifikasi sejenis tanah yang mempunyai sifatsifat sebagai berikut: Saringan % lolos ¼ in (6.35 mm) 60 No.4 (4.76 mm) 57 No. 20 (0.84 mm) 30 No. 200 (0.075 mm) 10 Untuk tanah yang lolos saringan No. 40, LL = 30 dan PI = 5. Tanah dari jenis inorganik. Penyelesaian: Tanah diatas mengandung 43% gravel, 47% pasir dan 10% butiran halus, dengan demikian tanah tersebut terletak digaris batas antara pasir bersih dan pasir yang mengandung butiran halus. Cu = 6.35/0.075 = 85.8 = (0.84)2 (6.35)(0.075) = 1.5 Dengan demikian didapatkan pasir dengan gradasi baik atau gradasi menerus (well-graded sand). Dengan melihat grafik plastisitas pada Gambar II.5, butir-butir halusnya

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==