68 Kelebihan dan Kekurangan Computer to Print A. Kelebihan Computer to Print, yaitu: 1. Proses produksi lebih ringkas dan tidak rumit sehingga waktu produksinya lebih cepat. 2. Tenaga kerja yang diperlukan lebih sedikit karena proses produksi yang ringkas. 3. Proses kerja bisa dilakukan oleh pemula karena relatif mudah dalam pengoperasiannya. 4. Dapat mencetak dengan jumlah sesuai keinginan (Print On Demand) tanpa minimal pemesanan, bahkan dapat mencetak satuan. Bahkan hasil cetaknya dapat dijadikan sebagai proof sebelum dicetak massal. B. Kekurangan Computer to Print, yaitu: 1. Harga jual kembali yang rendah. 2. Biaya cetak per satuan lembar lebih tinggi daripada offset. 3. Persaingan pasar yang ketat karena cepatnya perkembangan pelaku bisnis.
RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==