Rahma Nur Praptiwi - Manajemen Pemasaran 1

103 Pemerintah: Lingkungan Eksternal Organisasi 3. Masyarakat umum. Masyarakat umum umum ini dapat dibagi dua. Pertama, masyarakat umum yang menjadi pihak terkait langsung dengan kegiatan bisnis yang dijalankan oleh sebuah perusahaan, misalnya pelanggan, masyarakat sekitar perusahaan, dan tokoh masyarakat dimana perusahaan berdiri dan menjalankan aktivitasnya. Kategori pertama ini pun termasuk di dalamnya adalah masyarakat yang melakukan control atas apa yang dijalankan oleh sebuah perusahaan misalnya LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat). Masyarakat umum yang kedua adalah masyarakat umum yang tidak terkait dengan kegiatan perusahaan. Perusahaan pun tidak terlalu terpengaruh atas apa yang dilakukannya. Akan tetapi, kelompok masyarakat ini dapat berubah menjadi peluang sekaligus tantangan jika situasi di masa yang akan dating

RkJQdWJsaXNoZXIy MTM3NDc5MQ==