HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL: AKTUALISASI HASIL PENELITIAN
Penulis: Nining Latianingsih & Nunung Martina
Editor: Mohammad Fauzy & Rimsky Kartika Judisseno
Desain Sampul dan Tata Letak: Dimas Surya Perdana
ISBN: 978-623-7342-61-8
Halaman: 123 halaman
Buku ajar ini menjelaskan tentang Bagaimana hasil penelitian
dibuatkan Hak Kekayaan Intelektual, karena setiap hasil penelitian
wajib ada luarannya. Buku ini memuat uraian ketentuan isi, jenisjenis
HKI serta tata cara pengajuan, monitoring dan evaluasi
pelaksanaan pembuatan HKI. Dalam buku ini juga memaparkan
cara penelitian menghasilkan HKI. Kebutuhan akan buku panduan
tentang HKI sampai saat ini belum ada khususnya yang berkaitan
dengan luaran penelitian. Dan salah satu tujuannya adalah untuk
melindungi hasil dari penelitian. Kebutuhan pembuatan bahan ajar
mutlak diperlukan guna mendukung Proses Belajar Mengajar (PBM)
di PNJ. Dengan penerbitan Buku Panduan ini diharapkan dapat
meningkatkan kualitas dan kuantitas dosen PNJ khususnya dalam
penelitian dan luaran penelitian serta untuk mengajukan bahan ajar
agar dapat dipertanggungjawabkan kepada khalayak. Atas terbitnya
Buku ini kami menyampaikan ucapan terimakasih.