Dasar-Dasar Jurnalistik

Dasar-Dasar Jurnalistik

Penulis: Drs. Mohammad Fauzy, M.Psi.
Editor: Cecep Gunawan
Desain Sampul dan Tata Letak: Puji Widodo
ISBN: 978-623-5537-43-6
Halaman: 77 halaman

 

 

 

Buku ini merupakan pengalaman selama menjadi wartawan
dan juga hasil mengajar di berbagai kampus, khususnya
matakuliah Dasar-dasar Jurnalistik. Materi yang disampaikan
sangat mendasar, terutama mengenai fakta peristiwa dan fakta
pendapat yang merupakan fokus di awal buku. Hal ini menjadi
utama ketika dunia pers sibuk dengan sunset journalism, dirupsi
media, konvergensi media, dan antara lain, marak dengan
penggunaan Instagram dan Youtube. Karena dengan pengenalan
suatu fakta, orang akan lebih mudah menghindari hoax, kabar
bohong, berita palsu, dan juga segala manipulasi melalui media,
khususnya media mainstream.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.