Psikologi Industri dan Organisasi

Psikologi Industri dan Organisasi

Penulis: Drs. Mohammad Fauzy, M.Psi, M.Hum
Editor: Nunung Martina
Penyunting : Dimas Surya Perdana
Desain sampul : Arwiyandilla Gesja Supriyan
ISBN: 978-623-7342-12-0
Halaman: 224 halaman

Baca Disini

 

Buku “Psikologi Industri dan Organisasi” ini merupakan salah satu
terbitan pertama yang dengan sederhana dipersiapkan oleh penulisnya
sebagai bacaan bagi mereka yang berminat untuk berkenalan dengan
displin psikologi industri.
Karena displin ini belum lama ditegakkan di Indonesia secara
melembaga, maka buku ini sebagai bahan informasi diharapkan bisa
mencapai lingkungan peminat yang lebih luas, sebelum mendalami
lebih lanjut displin ini.
Penulis telah berikhtiar untuk menyusun bahan ini dengan cara yang
tidak sulit dimengerti oleh umum, tanpa menurunkan nilai ilmiahnya.
Semoga buku ini akan berhasil ikut membantu meningkatkan minat
psikologi industri sebagai cabang ilmu pengetahuan yang kian
berkembang di Indonesia sejak ilmu psikologi dilembagakan oleh
Profesor Doktor Slamet Imam Santoso pada tahun 1953 adlam
lingkungan Universitas Indonesia.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.