DASAR-DASAR AGRONOMI KONSEP PERTANIAN KONVENSIONAL TERPADU

15-1

DASAR-DASAR AGRONOMI KONSEP PERTANIAN KONVENSIONAL TERPADU

Penulis: Dwi Rahmawati, Suwardi
Editor: Nunung Martina, Mohammad Fauzy
Desain Sampul: Arwiyandilla Gesja Supriyan
Tata Letak: Dimas Surya Perdana
PNJ Press, 2018
ISBN: 978-602-5923-07-4
Format: Cetak (POD) 104 Halaman

 

Dasar agronomi merupakan suatu kegiatan yang mendasari masyarakat untuk memeuhi kebutuhannya sebagai makhluk hidup. Dengan memahami cara bercocok tanam yang tepat maka kebutuhan dasar manusia akan terpenuhi dengan baik dan cukup. Pada buku ajar ini dikenalkan pengertian agronomi dan ruang lingkupnya, energy, pangan, dan kebutuhan manusia sehingga pertanian harus dikembangkan. Selain itu, juga dijelaskan tentang pertumbuhan dan perkembangan tanaman, pembiakan tanaman, dan teknik budidaya yang sering dilakukan manusia untuk meningkatkan produksi tanaman. Buku ajar ini diberikan pada mahasiswa Program Studi Teknik Produksi Benih Semester 2, namun buku ini bisa menjadi pedoman bagi semua mahasiswa pertanian karena buku ini mendasari mahasiswa untuk memahami secara umum konsep pertanian secara konvesional.

One Reply to “DASAR-DASAR AGRONOMI KONSEP PERTANIAN KONVENSIONAL TERPADU”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.